A.
PENGANTAR , ARTI, MAKNA DAN MANFAAT DEMOKRASI
Demokrasi berasal dari kata Yunani demos dan kratos. Demos artinya rakyat,
kratos berating pemerintahan. Jadi demokrasi berarti pemeerintahan rakyat,
yaitu pemerintahan yang ratyatnya memegang peranan yang sangat menentukan.
Demokrasi merujuk kepada konsep kehidupan Negara atau masyarakat, di mana warga
Negara dewasa turut berpartisipasi dalam pemerintahan melalui wakilnya yang di
pilih melalui pemilu.
MANFAAT DEMOKRASI
Manfaat demokrasi antara lain sebagai berikut:
Manfaat demokrasi antara lain sebagai berikut:
1. Kesetaraan sebagai
warga Negara
¨ Demokrasi yang
bertujuan memperlakukan semua orang adalah sama sederajat.
2. Memenuhi
kebutuhan-kebutuhan umum
¨ Dibandingkan dengan
pemerintahan yang lain seperti sosialis dan fasis, pemerintahan yang demokratis
lebih mungkin untuk memenuhikebutuhan-kebutuhan raktay biasa.
3. Pluralisme dan kompromi
¨ demokrasi melibatkan
debat terbuka, persuasi dan kompromi penekanan
demokrasi
pada debat tidak hanya mengasumsikan adanya perbedaan-perbedaan pendapat dan
kepentingan pada sebagian sebagian besar kebijaka, tetapi juga menghaendaki
perbadaan-perbadaan itu harus di kemukakan dan di dengarkan.
4. Manjamin hak-hak dasar
¨ demokrasi
menjamin kebebasan-kebebasan dasar. Diskusi terbuka sebagai metode
mengungkapkan dan mengatasi masalah-masalah perbedaan dalam kehidupan social
tidak dapat terwujudtanpa kebebasan-kebebasan yang di tetapkan dalam konpensi
tentang hak-hak sipil dan politis.
5. Pembaruan kehidupan social
¨ Demokrasi
memungkinkan terjadinya pembaharuan kehidupan social. Penghapusan kebijakan-kebijakan
yang telahusang secara rutin dan penggantian para politisi di lakukandengan
cara yang santun dan damai.
B.
NILAI-NILAI
Kehidupan
demokrasi tidak akan datang, tumbuh dan berkembang dengan sendirinya dalam
kehidupan bermasyaraka, bangsa dan bernegara. Demokrasi memerlukan usaha nyata
setiap warga Negara dan perangkat pendukung yang di jadikan demokrasi sebagai
pandangan hidup (way of life) dalam kehidupan bernegara.
Nilai-nilai
demokrasi membutuhkan hal-hal berikut:
1. Kesadaran akan
pluralism
¨ Masyarakat yang hidup
demokratis harus menjaga keberagaman yang ada di masyarakat
2. Sikap jujur dan
pikiran yang sehat
¨ Pengambilan keputusan
di dasarkan pada prinsip musyawarah mufakat, dan memperhatikan kepentingan
masyarakat pada umumnya.
3. Demokrasi membutuhkan
kerja sama antar warga masyarakat dan sikap itikad yang baik.
¨ Demokrasi membutuhkan
kerja sama antar anggota masyarakat, untuk mengambil keputusan yang di sepakati
oleh semua masyarakat
4. Demokrasi membutuhkan
sikap kedewasaan
¨ Demokrasi
mengharuskan adanya kesadaran untuk dengan tulus menerima kemingkinan kompromi
atau kekalahan dalam mengambil keputusan
5. Demokrasi membutuhkan
pertimbangan moral
¨ Demokrasi
mengharuskan adanya keyakinan bahwa cara untuk mencapai kemenangan adalah
sejalan dengan tujuan dan berdasarkan moral serta tidak menghalalkan segala
cara.
C.
PRINSIP DAN PARANETER DEMOKRASI
Suatu Negara atau pemerintahan diukatakan demokratis apabila dalam system
pemerintahannya mewujudkan prinsip-prinsip demokrasi. Menurut Roberth A.Dahl
terdapat tujuh prinsip demokrasi yang harus ada dalam system pemerintahan
yaitu:
1) Adanya control atau
kendali
v Pemerintah dalam hal ini presiden, cabinet dan pemerintah
daerah bertugas melaksanakan pemerintahan berdasarkan madat yang di peroleh
dari pemilu, namun demikian dalam melaksanakan pemerintahan pemerintah bukan
bekerja tanpa batas.
2) Adanya pilihan yang
teliti dan jujur
v Demokrasi dapat berjalan dengan baik apabila adanya
partisipasi aktif dari warga Negara dan pertisipasi tersebut di lakukan dengan
teliti dan jujur.
3) Adanya hak memilih
dan di pilih
v Demokrari dapat di jalankan apabila setiap warga Negara dapt
hak pilih dan dipilih. Hak memilih untuk memberikan hak pengawasan rakyat
terhadap pemerintah, hak dipilih memberikan kesempatan kepada setiap warga
negarayang mempunyai kemauan dan kemampuan memenuhi syarat untuk di pilih dalam
menjalankan amanat dari warga pemilihnya.
4) Adanya kebebasan
untuk menyampaikan pendapat tanpa ancaman
v Demokrasi membutuhkan kebebasan dalam menyampaikan pendapat,
berserikat bdengan rasa aman.
5) Adanya kebebasan
mengakses informasi
v Demokrasi membutuhkan informasi yang akurat, untuk itu
setiap warga Negara harus mendapatkan akses informasi yang memadai.
6) Adanya kebebasan
berserikat yang terbuka
v Kebebasan berserikat ini memberikan dorongan warga Negara
yang merasa lemah, dan untuk memperkuat membutuhkan teman atau kelompok dalam
bentuk serikat.
PARAMETER
UNTUK MENGUKUR DEMOKRASI DAPAT DILIHAT DARI¨ Pembentukan
pemerintahan melalui pemilu.
terbentuknya suatu pemerintahan di lakukan dalam sebuah pemilihan umum yang di laksanakan dengan jujur dan teliti.
terbentuknya suatu pemerintahan di lakukan dalam sebuah pemilihan umum yang di laksanakan dengan jujur dan teliti.
¨ System pertanggung
jawaban pemerintahan.
pemerintahan yang di hasilkan dari pemilu harus mempertanggungjawabkan kinerjanya secara transparan dan dalam periode tertentu.
pemerintahan yang di hasilkan dari pemilu harus mempertanggungjawabkan kinerjanya secara transparan dan dalam periode tertentu.
¨ Pengturan system dan
distribusi kekuasaan.
kekuasaan Negara di lakukan secara distributive untuk menghindari penumpukan kekuasaan dalam suatu Negara.
kekuasaan Negara di lakukan secara distributive untuk menghindari penumpukan kekuasaan dalam suatu Negara.
¨ Pengawasan oleh
rakyat.
demokrasi membutuhkan system pengawasan oleh rakyat terhadap jalannya pemerintahan, sehingga terjadinya mekanisme yang memungkinkan check and balance terhadap pemerintahan yang di jalankan eksekutif dan legistatif.
demokrasi membutuhkan system pengawasan oleh rakyat terhadap jalannya pemerintahan, sehingga terjadinya mekanisme yang memungkinkan check and balance terhadap pemerintahan yang di jalankan eksekutif dan legistatif.
D.
JENIS-JENIS DEMOKRASI
Demokrasi
ada beberapa jenis yang di sebabkan perkembangan dalam perlaksanaannya di
berbagai kondisi dan tempat.
1.
Demokrasi
langsung.
Ø Demokrasi langsung
Ø Demokrasi tidak langsung atau demokrasi perwakilan
Ø Demokrasi perwakilan dengan system pengawasan langsung dari
rakyat
§ Referendum adalah pemungutan suara untuk mengetahui kehendak
rakyat secara langsung. Referendum di klasifikasikan menjadi 3:
v Referendum wajib
v Referendum tidak wajib
v Referendum konsultatif
2.
Demokrasi
berdasarkan titik perhatian atau prioritas.
§ Demokrasi formal
demokrasi ini secara hokum menempatkan semua orang dalam kedudukan yang sama dalam bidang politik, tanpa mengurangi kesenjangan ekonomi.
demokrasi ini secara hokum menempatkan semua orang dalam kedudukan yang sama dalam bidang politik, tanpa mengurangi kesenjangan ekonomi.
§ Demokrasi material
memandang manusia memiliki kesamaan dalam bidang social-ekonomi, sehingga persamaan bidang politik tidak menjadi prioritas.
memandang manusia memiliki kesamaan dalam bidang social-ekonomi, sehingga persamaan bidang politik tidak menjadi prioritas.
3.
Berdasarkan
prinsip ideology
§ Demokrasi liberal
demokrasi ini memberikan kebebasan yang luas pada individu. Campurtangan pemerintah di minimalkan bahkan di tolak.
demokrasi ini memberikan kebebasan yang luas pada individu. Campurtangan pemerintah di minimalkan bahkan di tolak.
§ Demokrasi rakyat atau
demokrasi proletar
demokrasi ini bertujuan mensejahterakan rakyat. Negara yang di bentuk tidak mengenal perbedaan kelas.
demokrasi ini bertujuan mensejahterakan rakyat. Negara yang di bentuk tidak mengenal perbedaan kelas.
4.
Berdasarkan
wewenang dan hubungan antar alat kelengkapan Negara
A. Demokrasi system
parlementer
ciri-ciri pemerintahan parlementer antara lain:
ciri-ciri pemerintahan parlementer antara lain:
DPR
lebih kuat dari pada pemerintah
Kepala
pemerintahan di sebut perdana menteri
Program
kebijakan cabinet di sesuaikan dengan tujuan politik anggota parlemen
Kedudukan
kepala Negara terpisah dari kepala pemerintahan, biasanya hanya berfungsi
sebagai symbol Negara.
Jika
pemerintah di anggap tidak mampu maka anggota DPR dapat meminta mosi tidak
percaya kepada parlemen untuk membubarkan pemerintah
B. Demokrasi system
presidensial
Cirri-ciri
pemerintahan yang menggunakan system presidensial adalah sebagai berikut:
Negara
di kepalai presiden
Kekuasaan
eksekutif presiden di jalankan berdasarkan kedaulatan yang di pilih oleh rakyat
atau melalui badan perwakilan
Presiden
mempunyai kekuasaan mengangkat atau memberhentikan menteri
Menteri
tidak bertanggungjawab kepada DPR melainkan kepada presiden.presiden mempunyai
kedudukan yang sama sebagai lembaga Negara dan tidak saling membubarkan.
E.
PELAKSANAAN DEMOKRASI DI INDONESIA
Dalam
perjalanannya sejarah bangsa,sejak kemerdekaan hingga sekarang, banyak
pengalaman yang dapat kita ambil, terutama demokrasi di bidang politik. Ada
empat macam demokrasi yang pernah di terapkan dalam kehidupan ketatanegaraan
kita yaitu:
1. Deokrasi parlementer
pada masa berlakunya demokrasi parlementer (1945-1949), kehidupan polotik dan pemerintahan tidak stabil, sehingga program dalam suatu pemerintahan tidak dapat di laksanakan dengan baik dan berkesinambungan. Salah satu sebab terjadinya adalah sering bergantinya pemerintahan yang bertugas sebagai pelaksana pemerintahan.
pada masa berlakunya demokrasi parlementer (1945-1949), kehidupan polotik dan pemerintahan tidak stabil, sehingga program dalam suatu pemerintahan tidak dapat di laksanakan dengan baik dan berkesinambungan. Salah satu sebab terjadinya adalah sering bergantinya pemerintahan yang bertugas sebagai pelaksana pemerintahan.
2. Demokrasi terpimpin
mengapa lahir demokrasi terpimpin? Demokrasi terpimpin lahir dari keinsyapan, kesadaran, dan keyakinan terhadap keburukan yang di akibatkan oleh praktik demokrasi parlementer(liberal) yang melahirkan terpecahnya masyarakat, baik dalam kehidupan politik maupun dalam tatanan kehidupan ekonomi.
presiden IR SOEKARNO ketika memberikan amanat konstituante tanggal 25 april 1959 tentang pokok-pokok demokrasi terpimpin antara lain:
mengapa lahir demokrasi terpimpin? Demokrasi terpimpin lahir dari keinsyapan, kesadaran, dan keyakinan terhadap keburukan yang di akibatkan oleh praktik demokrasi parlementer(liberal) yang melahirkan terpecahnya masyarakat, baik dalam kehidupan politik maupun dalam tatanan kehidupan ekonomi.
presiden IR SOEKARNO ketika memberikan amanat konstituante tanggal 25 april 1959 tentang pokok-pokok demokrasi terpimpin antara lain:
demokrasi
terpimpin bukanlah dictator
demokrasi
terpimpin adalah demokrasi yang cocok dengan kepribadian dan
dasar hidup bangsa indonesia
demokrasi
terpimpin adalah demokrasi social di segala soal kenegaraandan kemasyarakatan
yang meliputi bidang politik, ekonomi, dan social.
Inti
daripada pimpinan dalam demokrasi terpimpin dalah permusyawaratan yang di
pimpin oleh hikmat kebijaksanaan.
Oposisi
dalam arti melahirkan pendapat yang sehat dan yang membangun di haruskan dalam
demokrasi terpimpin
Sejak
lahirnya orde baru di berlakuakan demokrasi pancasila sampai saat ini,
secar a konseptual , demokrasi pancasila masih di anggap cocok di terpakan di
Indonesia.
Peranan Pers
dalam Masyarakat Demokrasi
Dalam kehidupan modern, kebutuhan
orang akan komunikasi dan informasi semakin meningkat. Informasi dibutuhkan
oleh orang untuk memperluas wawasan dan pengetahuan. Tidak jarang informasi
juga menjadi bahan pertimbangan bagi seseorang untuk mengambil suatu keputusan.
Dalam hal ini, pers menyediakan berbagai informasi yang berguna bagi masyarakat
luas. Tidak hanya itu, pers juga dapat dimanfaatkan untuk membentuk opini
public atau mendesak kepentingan public agar diperhatikan oleh penguasa.
1). Teori – teori tentang pers
Teori tenetang pers kebebasan pers
mulai memperoleh perhatian besar sejak tahun 1956. Dalam situsi perang dingin,
muncul gejala persainagn antara dua ideologi besar, yaitu komunisme dan
liberalisme.
2). Ada 4 teori kemerdekaan pers
yaitu :
·
Teori pers otoritarian
·
Teori pers libertarian
·
Teori tanggung jawab sosial
·
Teori pers komunis
3). Sifat, fungsi, dan peranan pers
ideology atau falsafat yang dianut
setiap Negara akan berpengaruh terhadap sifat. pers yang ada di Negara
tersebut. Oleh sebab itu, sifat pers antara satu Negara dengan yang lainnya
tidak sma. Hingga sekarang paling tidak terdapat 6 sifat pers yang penerapannya
berbeda. Keenam sifat per situ adalah sebagai berikut :
Pers Demokrasi Liberal :kritik dan
komentar pers dapat dilakukan kepada siapa saja, termasuk kepada kepala Negara
sekalipun
Contoh : Amerika Serikat, Inggris
& Negara – Negara Eropa
Pers Komunis : terbentuk karena
latar belakang pemerintahan negaranya yang menitik beratkan pada kekuasaan
tunggal partai komunis. Dengan demikian, suara pers harus sama dengan suara
partai komunis yang berkuasa. Komunis pada umumnya berada di Negara – Negara
sosialis yang menganut ideology komunis atau marxisme.
Contoh : Indonesia, negara – negara
Asia, Afrika, dan Amerika Latin
Pers Pancasila : dilahirkan oleh
bangsa Indonesia karena falsafah negaranya adalah pancasila. Sampai sekarang
belum ditemukan definisi yang tepat. Pers pancasila mencari keseimbangan dalam
berita atau tulisannya demi kepentingan dan lemaslahatan semua pihak sesuai
dengan kosekuensi demokrasi pancasila
Misi dan Fungsi Pers
Pers sesungguhnya lebih dikenal
sebagai lembaga kemasyarakatan. Sebagai lembaga sosial, pers mempengaruhi pola
piker dan kehidupan masyarakat, tetapi sebaliknya masyarakat juga berpengaruh
terhadap pers. Pers dapat mempengaruhi masyrakat karena ia sebagai komunikator
massa. Pers berusaha menyampaikan informasi dengan sesuatu yang baru karena
masyarakat sebagai konsumen pers sangat selektif dalam memilih informasi.pers
sebagai lembaga mempunyai misi yaitu :
1. Ikut mencerdaskan masyarakat,
2. Menegakkan keadilan,
3. Memberantas kebatilan.
Peranan Pers
Di dalam undang – undang nomor 40
tahun 1999 tentang pers disebutkan bahwa pers nasional melaksanakan peran
sebagai berikut :
- Memenuhi hak masyarakat untuk mengetahui
- Menegakkan nilai – nilai dasar demokrasi, mendorong terwujudnya supremasi hokum dan hak asai manusia, serta menghormati kebhinekaan
- Mengembangkan pendapat umum berdasarkan informasi yang tepat, akurat, dan bebar
- Melakukan pengawasan, kritik, koreksi, dan saran terhadap hal – hal yang berkaitan dengan kepentingan umum